PINKAN Indonesia melaksanakan rapat koordinasi dengan pimpinan RRI Jakarta untuk menindaklanjuti program kerjasama yang telah disepakati dalam rangka menggaungkan dan mensosialisasikan kolintang ke seluruh tanah air. Terutama program kegiatan dalam bulan Ramadhan ini.
PINKAN Indonesia dan Pimpinan RRI Jakarta Rapat Koordinasi Tindaklanjut Kerjasama Sosialisasikan Kolintang
